Minggu, 03 Februari 2019

Keseruan Tradisi Tahun Baru Imlek di Indonesia

Sejatinya, perayaan tahun baru Imlek ini bukanlah nama perayaan tahun baru China. Ya, Kata Imlek itu sendiri berasal dari Bahasa Hokien, serta hanya diketahui dan digunakan oleh orang Indonesia.

Di negara-negara lain seperti di kawasan Eropa, perayaan tahun baru China ini lebih dikenal dengan nama Chinese New Year, sedangkan untuk etnis Tiongkok sendiri namanya “ Guo Nian atau Xin Jia, yang berarti “lewati bulan atau bulan baru“. 
Foto dari Pixabay


Tahun baru imlek ini sudah ada sejak 4000 tahun yang lalu, namun dengan seiring berjalannya waktu, maka muncullah beragam tradisi yang akhirnya menjadi tradisi turun temurun, dan menjadi kewajiban untuk dilaksanakan pada setiap perayaan imlek oleh semua etnis Tionghoa diseluruh dunia. 

Nah, untuk mengetahui tentang tradisi imlek di Indonesia, mari kita simak saja langsung ulasannya dibawah ini : 

Hidangan Khas Imlek 
Seperti yang sudah kita ketahui, bahwa masing-masing hari perayaan itu memiliki hidangan khasnya tersendiri. 

Ya, begitu pun dengan perayaan imlek, yang memiliki hidangan khas seperti kue keranjang, mochi, dan jerk menjadi makanan yang wajib pada saat perayaan imlek. Berdasarkan kepercayaan masyarakat Tionghoa, hidangan yang akan disajikan pada perayaan imlek itu minimalnya harus terdiri dari 12 jenis makanan.

Pasalnya, jumlah tersebut merupakan lamban 12 macam shio. Selain melambangkan shio, makanan-makanan tersebut juga memiliki makna tersendiri. Terdapat pula tradisi unik, dimana orang Tionghoa tidak boleh memakan bubur pada perayaan imlek. 

Soalnya, makanan berupa bubur ini dianggap sebagai lambang kemiskinan lho. 

Tidak Boleh Membalik Ikan Pada Saat Menyantapnya 
Dalam tradisi imlek, masyarakat Tionghoa tidak boleh mengambil daging ikan pada bagian bawah. Tak hanya itu, mereka juga harus menyisakan ikan tersebut untuk disantap keesokan harinya. 

 Berdasarkan kepercayaan mereka, jika kebiasaan ini bisa menjadi lambang dari nilai surplus untuk tahun yang akan datang. Nah, berbicara soal imlek, berikut dibawah ini ada promo khsusus imlek yang bisa anda dapatkan di situs iLotte.com : 


Promo Perlengkapan Olahraga 



1. PUMA Gym Sack Originals – Black (Tas Olahraga) 
Merupakan produk tas untuk menyimpan berbagai peralatan atau perlengkapan olahraga seperti sepatu, kaos, minuman, dan lain sebagainya. 

Produk tersebut juga memiliki logo print pada bagian depan, drawsting closure, dan shoulder strap. Mengusung desain yang terkesan sporty dan elegan, yang sangat ideal untuk kegiatan olahraga maupun kegiatan sehari-hari. Materialnya terbuat dari bahan berkualitas tinggi, yang membuatnya awet dan tahan lama. 

 Lantas, berapakah harganya? Pada mulanya, tas Puma ini dibanderol sekitar Rp 299.000 (dua ratus Sembilan puluh Sembilan ribu). Berhubung sedang ada promo imlek di situs iLotte.com, maka tas tersebut akan didiskon sebesar 15 % sehingg harganya berubah menjadi Rp 254.000 (dua ratus lima puluh empat ribu). 2. 

2. Reebok Plus Lite 2.0 Men’s Running Shoes
Sepatu olahraga dengan brand Reebok ini memiliki aksen jalan upper yang dapat memberikan sensasi kesejukan, serta terdapat lapisan sintetis di bagian upper yang begitu fleksibel. 

Dengan mengusung desain Lace up Closure, sehingga terkesan sporty dan elegan. Materialnya terbuat dari bahan synthetic mesh, yang membuatnya kuat dan nyaman saat dipakai. Tentu saja sepatu Reebok ini sangat ideal untuk kegiatan olahraga. 

Sebelum ada promo imlek, tadinya sepatu Reebok Plus Lite 2.0 ini dibanderol dengan harga Rp 799.000 (tujuh ratus Sembilan puluh Sembilan ribu). Tapi di situs iLotte.com, sepatu Reebok ini akan di diskon sebesar 30 % sehingga anda bisa mendapatkannya dengan harga Rp 559.300 (lima ratus lima puluh Sembilan ribu tiga ratus). 

3. Skechers Flex Advantage 2.0 Memory Foam Mens Running 
Pada mulanya, sepatu Skechers ini dijual dengan harga Rp 1.199.000 (satu juta seratus Sembilan puluh Sembilan ribu). Berkat adanya promo imlek di situs iLotte.com, maka anda bisa mendapatkan sepatu tersebut dengan harga Rp 599.500 (lima ratus Sembilan puluh Sembilan ribu lima ratus). 

Mengenai spesifikasinya, sepatu Skechers ini memiliki outsole yang begitu sempurna, sehingga membuatnya nyaman saat dipakai olahraga. Tampil dengan desain yang sangat sporty, yang dapat memberikan kesan gagah, macho, dan elegan. Materialnya terbuat dari bahan berkualitas tinggi, sehingga awet dan tahan lama. 


 Promo Perlengkapan Otomotif



1. Pireli Touring Angel City R 80 / 90 R17 – Ban Motor 
Ban motor dengan brand Pireli untuk ukuran 80 / 90 R17, yang ideal untuk motor sporty 250 cc underbones dan jenis motor lainnya. 

Ia juga memiliki konstruksi ban yang begitu kuat, untuk memastikan ketahanan pada goresan maupun tusukan dengan konsistensi kinerja pada masa pakai ban. Tak hanya itu saja, ia juga dilengkapi dengan pola tapak senyawa yang dapat menjamin pegangan yang maksimal untuk jarak tempuh yang jauh. 

Mengenai harga, ban motor Pireli ini dijual dengan harga Rp 228.000 (dua ratus dua puluh delapan ribu). Berhubung sedang ada promo imlek di situs iLotte.com, maka ban Pireli tersebut akan di diskon 14 % sehingga harganya berubah menjadi Rp 194.000 (seratus Sembilan puluh empat ribu). 

 2. Jet Star Full Kulit – Helm Half Face – Brown Cream + Free Igloo Retro Visor
Merupakan produk helm half face yang mengusung desain retro, sehingga cocok untuk kegiatan touring maupun kegiatan bermotor lainnya. 

Ia juga dilengkapi dengan fitur adjustable strap, serta bagian dalamnya mudah lepas dan mudah dibersihkan. Materialnya terbuat dari perpaduan mika dan kulit, yang membuatnya kuat serta nyaman saat dipakai. Pada mulanya, helm Jet Star ini dijual dengan harga Rp 350.000 (tiga ratus lima puluh ribu). 

Dengan adanya promo di situs iLotte.com, maka helm Jet Star ini bisa anda dapatkan dengan harga Rp 250.000 (dua ratus lima puluh ribu). 

3. Yamaha Yamalube Oil Gear Motor (140 ML) 
Oli Yamaha Yamalube ini berperan sebagai pelumas untuk memaksimalkan kinerja komponen pada mesin. 

Terdapat penghantar dalam mekanisme perpindahan gigi secara otomatis. Tadinya, Yamaha Yamalube Oil Gear Motor ini dijual dengan harga Rp 15.000 (lima belas ribu). Tapi di situs iLotte, produk oli tersebut akan di diskon sebesar 10 % sehingga harganya berubah menjadi Rp 13.500 (tiga belas ribu lima ratus). 


4. Elmondo 905 New Kombinasi (1 stel Jas Hujan) 
Produk jas hujan ini dibekali dengan beragam fitur seperti zipper opening, hoodie, elastic cuff, front pockets, dan scocthight pada bagian belakangnya. Tentunya jas hujan ini sangat aman dan nyaman saat dipakai, sehingga dapat melindungi tubuh dari derasnya air hujan. 

Materialnya juga terbuat dari bahan PVC berkualitas tinggi, yang membuatnya tidak mudah robek dan tidak mudah ditembus oleh air. Sebelum ada promo imlek, tadinya jas hijan Elmondo ini dijual dengan harga Rp 50.000 (lima puluh ribu). 

Dengan adanya promo di ILotte, maka jas hujan tersebut bisa anda dapatkan dengan harga Rp 45.000 (empat puluh lima ribu). Untuk mengetahui tentang kelengkapan produk yang ada promonya, silahkan kunjungi situs iLotte.com sekarang juga!

34 komentar:

  1. Kalau Imlek memang asyik banget buat belanja yaa.... banyak promo dan diskon besar-besaran. bahkan konon di China, Imlek itu kayak Harbolnas di Indonesia loh...thanks for sharing ya mbaaa

    BalasHapus
  2. Yang paling aku tunggu-tunggu dari Imlek adalah kue keranjang. sukaaa banget cuma kenapa munculnya cuma pas Imlek aja ya? Imlek memang dijadikan momen untuk belanja ya mbak. Apalagi banyak toko dan e-commerce yang kasih diskon besar. Aku juga pas Imlek kemarin beli beberapa produk hihihi. Ikut merayakan imlek dengan belanja.

    BalasHapus
  3. Iiihhhh lucu banget ya ada cara makan ikan yg ga boleh dibalik gitu hehe. Jadk disisain ya buat ntar2 lagi. Waaaah tradisi yg satu aku aku beneran baru tau loh. Belanja biat Imlek bagi yg merayakannya tentu membahagiakan ya. Di Ilotte kompliit barang2nya sampai binun pilih yg mana ����

    BalasHapus
  4. Aku baru tau nih Mba Tite soal aturannya makan ikan pas imlek.. hehe.. Ternyata juga jangan makan bubur ya.. Lumayan juga yaa kalo belanja di iLotte dapet diskonnya.. Apalagi pas lagi butuh barang-barangnya jadi bisa langsung belanja, deh.. :D

    BalasHapus
  5. asyik, ada promo -promo menarik. jadi pas bisa tampil beda. apalagi promo jas hujan. aksesoris penting yang mesti punya di musim hujan sekarang ini

    BalasHapus
  6. Wah banyak promo nih pas Imlek.
    Kalo Imlek biasanya aku berkumpul bersama keluarga besar, bagi2 angpao buat ponakan-ponakan hehe.

    BalasHapus
  7. Sekarang di saat Imlek pun banyak brand yang kasih promo. Saya senang aja karena bisa belanja yang menguntungkan

    BalasHapus
  8. Promo imlek ini sangat bermanfaat buat hadiah ampau . setelah imlek makin sehat dan bahagia. Hoky juga

    BalasHapus
  9. Banyak bgt nih promonya Mak, aq masih blom jalan2 nih keluar. Masih berlaku gak ya promo imleknya ��

    BalasHapus
  10. Beruntung ya masyarakat Indonesia.. dengan keragaman budaya, pemerintah sangat mendukung setiap perayaan budaya seluruh agama yang ada di Indonesia.. dalam setiap perayaan budaya, masyarakat semakin belajar memahami dan bertoleransi dengan budaya dari agama lain ya

    BalasHapus
  11. Mbaa, pas aku lagi butuh tas olahraga dan pas dapat info promo gini, senang banget . Wah seru ya kemeriahaan imlek tahun demi tahun :)

    BalasHapus
  12. Oh ada beberapa budaya dan kepercayaan imlek ya. Baru tahu lho yang tentang enggak boleh membalik ikan.

    BalasHapus
  13. Hehehe, gara-gara baca ini aku ingat kalau kue keranjangku masih ada satu yang belum dimakan dan masih tersimpan di kulkas.

    BalasHapus
  14. Promonya bnyak bngeeeeeet. Promo sketcher nya sama kaya harga sketcher disini mba. Jado 600rbuan. Lumayan ya ...

    BalasHapus
  15. Suka sama kue keranjangnya...enak beda sama rasa dodol lainnya..hihi..dulu tiap thn dpt kiriman dr tmn ayah..

    BalasHapus
  16. aduh, aku kok jadi salah fokus kayak yang lain gara2 ada promo skechers
    skechersku udah hampir 2 tahun, jadi udah kepikiran buat beli sepatu baru. *tutup mata dan kekepin dompet*

    BalasHapus
  17. Baru tau tradisi Imlek yang soal makan ikan. Kalau ikannya enak, pengen buru-buru besok kali, ya.

    BalasHapus
  18. Budaya Imlek memanh lekat dengan kehidupanku mba. Tetangga yg org tionghoa masih kirimin kue keranjang sedangkan yg org betawi masih kirimin pindang bandeng. Entahlah apa hubungannya memgapa org betawi selalu masak lauk bamdeng yg besar besar tiap imlek hehe

    BalasHapus
  19. Selama imlek saya hanya bisa merayakan dan turut merasakan di sosmed mba, kalau di dunia nyata mngkin karena faktor prgaulan dn tmn y itu2 aja, jd blm mrskannya langsung

    BalasHapus
  20. Wah ada promo imlek harganya jadi murha-murah ya Mbak Li, Impek ini aku gak makan kue keranjiangnih

    BalasHapus
  21. Keren nih ilotte lengkap bingits ya. Ada segala macam keperluan. Perayaan imlek jadi makin berkesan tahun ini

    BalasHapus
  22. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  23. Perayaan Imlek ini memang khas, apalagi kultur Indonesia ini udah bercampur. Saya suka kue keranjang klo pas jelang imlek bisa dibeli di supermarket.

    Whoaaa itu ada diskon gede-gedean ya. Meluncurrr.

    BalasHapus
  24. Keluarga dari papanya anak2 kalau imlek pada ngumpul semua terus bagi2 angpao deh. Btw jadi pengen nengok iLotte disana suka banyak diskon ya di perayaan imlek.

    BalasHapus
  25. itu semua promo imlek ya mba..aku kemarin ke Festival Imlek Nasional di Kemayoran mba. Seruuuu

    BalasHapus
  26. Wah imlek banyak promo di ilotte ya? Jd pengen nyari baju #eh
    Kalau imlek2 gini aku sukanya ada barongsai di mall, jd suka ngliatin ke anak2. Liat barongsai aja mereka dah happy hehe

    BalasHapus
  27. Waaah, klo berkunjung ke rumah orang Cina saat Imlek berarti bakalan disuguhkan setidaknya 12 macam aneka kue ya Mbak, asiiiknyaaa.. Tinggal pilih aja, xixixix

    BalasHapus
  28. imlek ini rame yaa, banyak lampion, kue keranjang, angpao dan dekorasi yang serba merah.. di mall juga ada event yang seru-seru dengan tema imlek ini, hihi..

    BalasHapus
  29. Wih skechernya diskon banyak, syangnya kok yg mens doang. Womans jg dong ��

    BalasHapus
  30. Aku juga pernah tuh mba.. Main kerumah teman saat imlek, makan ikanya nggak dibalik kata itu sudah jadi tradisi

    BalasHapus
  31. AJO_QQ poker
    kami dari agen poker terpercaya dan terbaik di tahun ini
    Deposit dan Withdraw hanya 15.000 anda sudah dapat bermain
    di sini kami menyediakan 7 permainan dalam 1 aplikasi
    - play aduQ
    - bandar poker
    - play bandarQ
    - capsa sunsun
    - play domino
    - play poker
    - sakong
    di sini tempat nya Player Vs Player ( 100% No Robot) Anda Menang berapapun Kami
    Bayar tanpa Maksimal Withdraw dan Tidak ada batas maksimal
    withdraw dalam 1 hari.Bisa bermain di Android dan IOS,Sistem pembagian Kartu
    menggunakan teknologi yang mutakhir dengan sistem Random
    Permanent (acak) |
    Whatshapp : +855969190856

    BalasHapus